Biografi Abu Bakar Ash-Shiddiq ๐น
๐ *One Day One Tarikh*๐
⚫ Materi 01⚫
๐ Biografi Abu Bakar Ash-Shiddiq ุฑุถู ุงّููู ุนูู๐
๐ด Nasab Abu Bakar ุฑุถู ุงّููู ุนูู
Nama Abu Bakar Ash-Shiddiq sebenarnya adalah Abdullah bin Utsman bin Amir bin Amr bin Ka'ab bin Sa'ad bin Taim bin Murrah bin ka'ab bin Lu'ai bin Ghalib bin Fihr al-Qurasy at-Taimi. Bertemu nasabnya dengan Nabi ุตูู ุงููู ุนููู ูุณูู pada kakeknya, Murrah bin ka'ab bin Lu'ai.
Dan ibunya adalah Ummu al-khair, Salma binti Shakhr bin Amir bin ka'ab bin Sa'ad bin Taim. Berarti ayah dan ibunya berasal dari kabilah Bani Taim.
Ayahnya diberi kunyah (julukan) Abu Quhafah. Dan pada masa jahiliyyah Abu Bakar Ash-Shiddiq digelari Atiq. Imam ath-Thabari menyebutkan dari jalur Ibnu Lahi'ah bahwa anak-anak dari Abu Quhafah ada tiga orang: _pertama_ Atiq (Abu Bakar), _kedua_ Mu'taq, dan _ketiga_ Utaiq.
๐ด Ciri Fisik Abu Bakar Ash-Shiddiq ุฑุถู ุงّููู ุนูู
Abu Bakar adalah seorang yang bertubuh kurus dan berkulit putih. Aisyah ุฑุถู ุงّููู ุนููุง menerangkan ciri fisik bapaknya dengan mengatakan, "Beliau berkulit putih, kurus, tipis kedua pelipisnya, kecil pinggang ( sehingga kain selalu melorot dari pinggangnya), wajahnya selalu berkeringat, hitam matanya, berkening lebar, memiliki urat tangan yang tampak menonjol, dan selalu mewarnai jenggotnya dengan memakai daun pacar (hinai) maupun daun pohon al-Katm." Begitulah karakter fisik beliau.
Lalu bagaimana dengan karakter akhlaqnya?
Kita lanjutkan besok ya kisahnya... ุฅู ุดุงุก ุงููู
➿➖➿➖➿➖➿➖➿➖
๐น Kisah diambil dari kitab judul asli:
ุชุฑุชูุจ ู ุชูุฐูุจ ูุชุงุจ ุงูุจุฏุงูุฉ ู ุงูููุงูุฉ
"Al-Hafizh Ibnu Katsir" edisi Indonesia (Perjalanan Hidup Empat Khalifah Rasul Yang Agung Abu Bakar, Umar, Utsman, Ali ุฑุถู ุงّููู ุนููู )
๐น Editor: Ummu Adzkia
⚫ Materi 01⚫
⚫ Materi 01⚫
๐ Biografi Abu Bakar Ash-Shiddiq ุฑุถู ุงّููู ุนูู๐
๐ด Nasab Abu Bakar ุฑุถู ุงّููู ุนูู
Nama Abu Bakar Ash-Shiddiq sebenarnya adalah Abdullah bin Utsman bin Amir bin Amr bin Ka'ab bin Sa'ad bin Taim bin Murrah bin ka'ab bin Lu'ai bin Ghalib bin Fihr al-Qurasy at-Taimi. Bertemu nasabnya dengan Nabi ุตูู ุงููู ุนููู ูุณูู pada kakeknya, Murrah bin ka'ab bin Lu'ai.
Dan ibunya adalah Ummu al-khair, Salma binti Shakhr bin Amir bin ka'ab bin Sa'ad bin Taim. Berarti ayah dan ibunya berasal dari kabilah Bani Taim.
Ayahnya diberi kunyah (julukan) Abu Quhafah. Dan pada masa jahiliyyah Abu Bakar Ash-Shiddiq digelari Atiq. Imam ath-Thabari menyebutkan dari jalur Ibnu Lahi'ah bahwa anak-anak dari Abu Quhafah ada tiga orang: _pertama_ Atiq (Abu Bakar), _kedua_ Mu'taq, dan _ketiga_ Utaiq.
๐ด Ciri Fisik Abu Bakar Ash-Shiddiq ุฑุถู ุงّููู ุนูู
Abu Bakar adalah seorang yang bertubuh kurus dan berkulit putih. Aisyah ุฑุถู ุงّููู ุนููุง menerangkan ciri fisik bapaknya dengan mengatakan, "Beliau berkulit putih, kurus, tipis kedua pelipisnya, kecil pinggang ( sehingga kain selalu melorot dari pinggangnya), wajahnya selalu berkeringat, hitam matanya, berkening lebar, memiliki urat tangan yang tampak menonjol, dan selalu mewarnai jenggotnya dengan memakai daun pacar (hinai) maupun daun pohon al-Katm." Begitulah karakter fisik beliau.
Lalu bagaimana dengan karakter akhlaqnya?
Kita lanjutkan besok ya kisahnya... ุฅู ุดุงุก ุงููู
➿➖➿➖➿➖➿➖➿➖
๐น Kisah diambil dari kitab judul asli:
ุชุฑุชูุจ ู ุชูุฐูุจ ูุชุงุจ ุงูุจุฏุงูุฉ ู ุงูููุงูุฉ
"Al-Hafizh Ibnu Katsir" edisi Indonesia (Perjalanan Hidup Empat Khalifah Rasul Yang Agung Abu Bakar, Umar, Utsman, Ali ุฑุถู ุงّููู ุนููู )
๐น Editor: Ummu Adzkia
⚫ Materi 01⚫

❤️❤️❤️
ReplyDelete